Minggu, Agustus 16, 2009

Sejarah Marga Harahap

Note: Orang2 Batak Pakpak, Simsim dan Dairi, philologic sangat dekat dengan orang2 Batak yang berketurunan dari Sianjur Sagala Limbong Mulana. Akan tetapi; mereka juga excluded dari centripetal expansion yang centered di kaki gunung Pusuk Buhit. Mereka tidak mendarat di muara sungai Sorkam, tapi mendarat di muara sungai Simpang. Berlainan dengan orang2 Batak Gayo dan Alas, orang2 Batak Pakpak, Simsim dan Dairi memasuki pedalaman up-country sepanjang sungai Simpang Kanan. Mereka berkembang dari Lipatkayang - Uti dan dari Salak - Dairi.

Bagaimana caranya suku Bangsa Batak centripetal berkembang dengan clan migrations, paling gampang dapat diikuti pada Batak clans yang paling jauh mengembara ke arah selatan, yaitu: Lubis clan, Harahap clan, dan Siregar clan. Mudah diikuti karena 3 clans ini tidka banyak di confused oleh clans yang lain2 seperti yang terjadi pada clans di danau Toba. Lagipula 3 clans ini masing2 compact menduduki suatu wilayah kewedanan (dulu di sebut Luat).

Pengembaraan dari 3 clans ini nanti akan saya tulis mulai dari Toba lake sampai ke Luat-nya sendiri. Dan pengembaraan dari Siregar Clanspeople akan saya tulis lebih lengkap mulai dari Sianjur Sagala Limbong Mulana lewat Lottung - Samosir, lewat muara Toba, lewat Pangaribuan - Humbang, sampai akhirnya di Sipirok - tanah Batak selatan.